Sunatullah.com

Sunatullah adalah hukum Allah yang berlaku pada segenap alam dan berjalan secara tetap dan teratur.

Menu
  • Home
    • Contact
    • Privacy Policy
  • Audio
  • Channel
  • Download Kajian
  • Fatwa
  • Palestina

Ketika Kedua Orang Tua Telah Berpisah

No Comments
| Tanya Jawab

📚🍂🥀 KETIKA KEDUA ORANG TUA TELAH BERPISAH ✍ Dijawab oleh Ustadz Zuhair Syarif Hafizhahullah ❓ Pertanyaan: Assalamualaikum Maaf, saya mau bertanya. Kedua orangtua saya telah bercerai dan mereka sekarang hidup sendiri-sendiri. Jika mereka nanti sudah berusia lanjut, bolehkah bagi saya untuk merawat mereka dalam satu rumah kendati mereka sudah bercerai? Mohon penjelasannya, jazakallahu khoir. 💡 […]

Read More »

Mengenal Ciri Al Bina

No Comments
| Bahasa Arab, Nahwu

📑 AL-BINA (الْبِنَاءُ) Pada pembahasan sebelumnya kita telah menuliskan apa itu al-I’rob (klik: t.me/nahwu_alajurrumiyyah/31), untuk tulisan ini kita akan sedikit meringkas lawan dari al-I’rob yakni al-Bina. Al-Bina (الْبِنَاءُ) adalah tetapnya akhir kata dalam satu keadaan dan tidak terpengaruh oleh ‘amil. Al-Bina ada 4 jenis: 1⃣ Mabni diatas sukun, seperti:

Read More »

Tolong Ustadz, Suamiku Maniak Game!!

No Comments
| Channel

⛔❌🌷 UNTUK PARA SUAMI YANG SUKA MAIN GAME ✍ Dijawab oleh Ustadz Zuhair Syarif Hafizhahullah ❓ Pertanyaan: Bismillah. Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarokatuh. Saya adalah seorang istri yang telah dikaruniai satu orang anak. Suami saya seorang ikhwah, namun disisi lain saya malu memilikinya. Karena dia masih sering lalai dengan waktunya. Seperti main hp. Hobi sekali main game […]

Read More »

Kedudukan Hadis Mengadzani Bayi Yang Baru Lahir

No Comments
| Hadis

Pertanyaan di group al-I’tishom sebelumnya: Bagaimana kedudukan hadits mengadzani bayi setelah lahir? 💡Jawaban: Hadits mengadzani bayi setelah lahir memiliki 3 jalur periwayatan utama. ✅Riwayat jalur pertama: عَنْ عُبَيْدِ اللَّهِ بْنِ أَبِي رَافِعٍ عَنْ أَبِيهِ قَالَ رَأَيْتُ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَذَّنَ فِي أُذُنِ الْحَسَنِ بْنِ عَلِيٍّ حِينَ وَلَدَتْهُ فَاطِمَةُ بِالصَّلَاةِ Dari Ubaidillah bin […]

Read More »

Haram Menonton Film Umar bin Khoththob

No Comments
| Fatwa

🔥⚠⛔🚫 HARAM MENONTON FILM UMAR IBNUL KHOTTOB 📝 Asy Syeikh Sholih Al-Fauzan hafizhahullah ☝🏼 Wahai saudaraku, film shohabat apalagi khulafaur Rosyidin adalah HAROM, tidak boleh, pasti keharomannya dan tidak boleh, barangsiapa yang berfatwa dengan (kebolehannya) dia telah salah. 👆🏼💦 Karena ini adalah MERENDAHKAN shohabat, siapa yang yang berperan dengan tokoh Umar atau tokoh Abu Bakr […]

Read More »

Isim-Isim Yang I’robnya Taqdiri

No Comments
| Channel

📑 ISIM-ISIM YANG I’ROBNYA TAQDIRI Perubahan keadaan akhir kata ada 2: » Lafdzhi (Perubahan yang tampak/terlafadzkan) » Taqdiri (Perubahan yang dianggap adanya/diniatkan saja) Berikut isim-isim yang i’robnya taqdiri: 1⃣ Isim Maqshur (مَقْصُورٌ) : Isim yang huruf akhirnya alif lazimah (alif sukun sebelumnya fathah), misal: الْفَتَى، الْعَصَا، مُوْسَى، الرِّضَا…. Contoh dalam kalimat: – جَآءَ مُوْسَى – […]

Read More »

Salafy Bukan Sebuah Organisasi

No Comments
| Manhaj

📝❌ Komuniti Salafi Bukan Sebuah Organisasi Atau Pertubuhan • Salafi tidak mempunyai sebarang pimpinan umum atau pimpinan pusat. • Komuniti Salafi ini lebih terwujud dengan adanya majlis-majlis taklim, pendidikan di ma’had-ma’had, penulisan bahan-bahan dakwah di pelbagai media. • Komuniti Salafi tidak menjadikan prinsip al-Wala’ wal Bara’ (bersama dan berlepas diri)nya, sikap pertemanan dan kesetiaannya berdasarkan […]

Read More »

Definisi I’rob Menurut Bapak Nahwu Ibn Ajarrum al-Sanhaji

No Comments
| Bahasa Arab, Nahwu

📑 DEFINISI I’ROB [*] Berkata Ibnu Ājurrūm rahimahullah: ”الإعرابُ هوَ تغييرُ أواخِرِ الكَلِمِ لاختلافِ العَوامِلِ الدَّاخلَةِ عَليهَا لفظًا أو تقديرًا” “I’rob adalah perubahan keadaan akhir-akhir kata karena perbedaan ‘amil-‘amil yang masuk pada kata tersebut, baik perubahan itu secara lafazh atau ditakdirkan.” Untuk memudahkan dalam mendefinisikan apa itu i’rob kita coba sebutkan menjadi 3 bagian: 1⃣ […]

Read More »

Bokehkah Kerja Jadi Ojol (Ojek Online)?

No Comments
| Fatwa

MENJADI SOPIR OJEK ONLINE Oleh: Al Ustadz Muhammad Afifuddin as Sidawy hafizhahullah Pertanyaan: Apakah menjadi supir ojek online dan taksi online itu haram ataukah halal? Jawaban: yang pertama, saya belum tau bagaimana sistemnya untuk daftar jadi ojeknya mereka. Anggap tidak ada perkara yang haram, yang jadi masalah adalah kalau sudah online seperti ini, terkadang kamu […]

Read More »

Kisah Malaikat Maut Ditampar Nabi Musa ‘alaihissalam

No Comments
| Channel
padang tih

Di Padang Tih, bertahun-tahun hidup di sana, usia Nabi Musa dan Harun bertambah lanjut. Bani Israil benar-benar dibersihkan dari orang-orang yang fasik, yang disebutkan dalam doa Nabi Musa. Kemudian lahirlah generasi baru yang insya Allah lebih baik dari orang-orang yang fasik tersebut. Tak berapa lama sampailah ajal Nabi Harun ‘alaihissalam. Bersama Nabi Musa, beliau dipanggil […]

Read More »

Posts navigation

Previous 1 2 3 Next

Recent Posts

  • Kabut Yang Keluar Sebelum Kiamat
  • Khalifah Umar Abdul Aziz Yang Sederhana
  • Hukum Qunut Witir
  • Apa Hukumnya MenTato Tubuh?
  • Pertanyaan Tentang Qori Abdul Basith Abdush Shomad, Muhammad Shiddiq Al-Minshawy, Muhammad Khalil Al-hushary, Misyari Rasyid Al-Afasi & Ali Al-Hudzaifi

Categories

  • Akidah
  • Audio
  • Bahasa Arab
  • Channel
  • Download Kajian
  • Fatwa
  • Fiqih
  • Hadis
  • Kisah
  • Manhaj
  • Nahwu
  • Tanya Jawab

Sejarah Fitnah Sho’afiqoh

https://www.youtube.com/watch?v=jWSOIuDHWVk

Radio Islam Indonesia

Sunatullah.com 2019 . Powered by WordPress